Produsen : Bunga Matahari
Isi : 10 gram
Berat Sachet : 15 gram
Keterangan :
Terong termasuk kedalam jenis tanaman sayur. Terong Bulat ini disebut sebagai Terong Mini karena ukurannya yang kecil. Umumnya dimakan sebagai lalapan dan biasa terhidang di menu masakan Sunda, seperti karedok (pecel dengan sayuran serba mentah). Produsen Cap Bunga Matahari memproduksi Benih Terong Bulat Arena ini dengan spesifikasi :
- Rekomendasi dataran : Rendah – Menengah
- Ketahanan Penyakit :
- Umur Panen :
- Bobot buah :
- Potensi Hasil : 25 ton/ha
- Daya tumbuh : 85 %
- Kemurnian : 99 %
There are no comments yet, add one below.